DEFINISI
Hukum I Kirchoff
Titik percabangan hukum kirchoff I |
Hukum ini berlaku pada rangkaian bercabang yang berkaitan dengan arah arus saat melewati titik percabangan. Hukum I Kirchoff berbunyi: "Kuat arus total yang masuk melalui titik percabangan dalam suatu rangkaian listrik sama dengan kuat arus total yang keluar dari titik percabangan"
Ilustrasi Hukum II Kirchoff |
Hukum ini berlaku pada rangkaian yang tidak bercabang yang digunakan untuk menganalisis beda potensial suatu rangkaian tertutup. Hukum II Kirchoff berbunyi: "Total beda potensial yang pada suatu rangkaian tertutup adalah nol." Hukum Kirchoff II menjelaskan bahwa tidak ada energi listrik yang hilang dalam rangkaian/semua energi diserap dan digunakan.
RUMUS
Rumus Hukum I Kirchoff |
Dimana:
I = Arus Listrik (A)
ΣI = Jumlah Arus Listrik (A)
Σε = Jumlah GGL sumber arus (V)
ΣIR = Jumlah penurunan tegangan
R = Hambatan (Ω)
Persyaratan tanda untuk tegangan GGL
Jika arah kuat arus listrik bertemu dengan kutub (+) V maka tanda tegangan GGL positif.
ε (+) |
Sebaliknya, apabila arah kuat arus listrik bertemu dengan kutub (-) V maka tanda tegangan GGL negatif.
ε (-) |
CONTOH SOAL
1. Suatu rangkaian listrik ditunjukkan seperti gambar berikut ini.
Dengan menggunakan hukum Kirchoff I, besar kust arus listrik yang mengalir dalam rangkaian tersebut adalah...
Penyelesaian
Dik:
ε₁= 6V
ε₂ = 12V
R₁ = 2Ω
R₂ = 6Ω
R₃ = 4Ω
Dit: I=...?
Jawab:
2. Perhatikan gambar rangkaian listrik dibawah ini!
Jika diketahui ε₁= 16V, ε₂ = 8V, ε₃= 10V, R₁= 12ohm, R₂= 6ohm, dan R₃ = 6ohm. Besar kuat arus listrik I adalah...
Penyelesaian
Loop I (Atas):
Loop II (bawah):
Eliminasi:
GUSTAV ROBERT KIRCHOFF
Gustav Kirchoff |
Gustav Robert Kirchoff lahir pada tanggal 2 Maret 1824 di Königsberg, Prusia Timur dan wafat pada 17 Oktober 1887. Ia merupakan seorang fisikawan Jerman yang berkonstribusi pada pemahaman konsep dasar teori rangkaian listrik, spektroskopi, dan emisi radiasi benda hitam yang dihasilkan oleh benda-benda yang dipanaskan. Ia merupakan lulusan dari Universitas Albertus Königsberg. Ia pindah bersama istrinya ke Berlin, dimana ia menerima gelar profesor di Breslau. Kirchoff merumuskan hukum rangkaian yang sekarang digunakan pada rekayasa listrik saat ia masih mahasiswa pada tahun 1845. Hukum rangkaian tersebut dikenal sebagai hukum Kirchoff.
I like the explanation for this subject, it's easy to understand, it has a good balance between pictures and texts. Keep it up! :3
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDeletepenjelasan sangat baik
ReplyDeleteThe layout of your blog was done extremely well! All you information is clear and everything is really neat. Keep up the good work!
ReplyDeleteMudah dimengerti! Keep it up!
ReplyDelete